KOPI: Konferensi Pendidikan Internasional
KOPI: Konferensi Pendidikan Internasional
Dalam rangka silaturahmi akademik dan berbagi gagasan akademik, FKIP Unmuh Jember mempersembahkan KOPI: Konferensi Pendidikan Internasional dengan tema Curriculum Development: Retrieval or Restoration. Silaturrahim ini menjadi ajang bertemu, berkolaborasi, dan belajar bersama untuk penguatan pendidikan di Indonesia.
KOPI akan dilaksanakan Jum'at-Sabtu, 17-18 Maret 2023
Pembukaan dan Penguatan:
1. Ketua Majelis Dikti Litbang Muhammadiyah
2. Rektor Universitas Muhammadiyah Jember
Keynote Speakers
1. Sitti Maesuri Patahuddin, Ph.D
Assistant Professor of Faculty of Education, University of Canberra, Australia
STEM and Critical Thinking
2. Samantha Caughlan, Ph.D
Assistant Professor of Teacher Education Department, Michigan State University, USA
Curriculum Development and its Policy
3. Assoc. Prof. Ir. Dr. Waluyo Adi Siswanto M.Eng., Ph.D
Rector Universiti Muhammadiyah Malaysia, Malaysia
4. Muhlisin, Ed.D.
Universitas Muhammadiyah Jember, Indonesia
Pendaftaran melalui pranala berikut: https://s.id/KOPI23-Reg01
Informasi KOPI dapat diakses di kopi.unmuhjember.ac.id
Tanggal Penting
Penerimaan abstrak: 30 Januari 2023
Pengiriman artikel: 18 Februari 2023
Pelaksanaan: 17-18 Maret 2023
Informasi Seputar Pendidikan Terbaru, Kunjungi https://www.koran-edukasi.com/
Posting Komentar untuk "KOPI: Konferensi Pendidikan Internasional"